Rabu, 28 November 2012

Rustboro city

Di Rustboro city ini , kamu akan menemukan pokemon GYM yang mempunyai leader bernama Roxanne.

tetapi jangan ke  GYM dulu karenakamu harus mengambil HM01 yaitu CUT  di sebuah rumah di samping kiri pokemon center.

nah setelah itu baru kamu boleh ke GYM


GYM Rustboro city

Leader:Roxanne

pokemon lawan:

Geodude lv 14
Nosepass lv 15

Untuk melawannya minimal pokemonmu sudah berevolusi di lv 16.

jika startermu Treecko gunakanlah absorb
jika startermu Torchic evolusikan dia ke Combusken dan gunakan double kick
jika startermu Mudkip gunakan mud slap.

 Jika kamu menang, kamu akan mendapatkan stone badge

Sesampainya di luar,kamu akan melihat seseorang berlari. Tetapi jangan ikuti dia karena pokemonmu pasti kelelahan setelah bertanding di GYM,maka refresh pokemonmu di pokemon center.Jika sudah,pergilah ke atas (ikuti jalan berwarna putih) lalu ke kiri.
disana kamu akan bertemu seseorang yang barangnya dicuri.Dan teruskan perjalananmu ke kiri.
sesampainya di depan rustruf tunnel kamu akan dimintai orang tua bernama mr britney yang peekonaya diculik dan meminta pertolonganmu.

dan lanjutkan perjalananmu ke dalam rusturf tunnel.

di perjalanan kamu bisa mendapatkan

nincada>>ninjask(lv19)+shedinja(empty slot dan poke ball saat nincada berefolusi)
whismur>>loudred>>(lv20)>>exploud(lv42)
didalam,kamu akan menemui seseorang dari team magma yang akan kamu lawan.

Team magma

poochyena lv.14

lawan ini juga cukup mudah untuk dikalahkan.
kalau sudah menang kembalilah ke kota,tetapi kamu harus memberikan benda curian itu ke seseorang dan dapatkan great ball.Kamu akan dibawa orang itu ke devoncorporation untuk menemui mr stone dan kamu akan mendapatkan pokenav.
Tetapi ia juga menitipkan surat pada anaknya yaitu steven stone di dewfort town.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar